Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2017

KEUTAMAAN MAULID NABI MUHAMMAD SAW

Gambar
KEUTAMAAN MAULID NABI MUHAMMAD SAW Di dalam kitab “An-Ni’matul Kubra ‘alal ‘Alami fi Maulidi Sayyidi Waladi Adam ” halaman 5-7, karya Imam Ibnu Hajar al-Haitami (909-974 H. / 1503-1566 M.), cetakan “Maktabah al-Haqiqat” Istambul Turki, diterangkan tentang keutamaan-keutamaan memperingati maulid Nabi Muhammad SAW. 1. Sayyidina Abu Bakar RA. berkata: من أنفق درهما على قراءة مولد النبي صلى الله عليه وسلم كان رفيقي في الجنة Barangsiapa membelanjakan satu  dirham untuk mengadakan pembacaan Maulid Nabi SAW, maka ia akan menjadi temanku di surga 2. Berkata Sayyidina Umar RA. من عظم مولد النبي صلى الله عليه وسلم فقد أحيا الإسلام “Barangsiapa mengagungkan Maulid Nabi SAW, maka sesungguhnya ia telah menghidupkan Islam.” 3. Berkata Sayyidina Utsman RA.: من أنفق درهما على قراءة مولد النبي صلى الله عليه وسلم فكأنما شهد غزوة بدر وحنين “Barangsiapa membelanjakan satu dirham untuk mengadakan pembacaan Maulid Nabi SAW, maka seakan-akan ia ikut-serta menyaksik...

SELAMAT HARI PAHLAWAN NASIONAL 10 NOVEMBER 2017

Gambar
Keluarga Besar PAC IPNU-IPPNU Kecamatan Tanggul Mengucapkan Selamat Hari Pahlawan Nasional 10 November 2017 Ikatan Pelajar Nahdlatul ulama (IPNU) dan Ikatan Pelajar Puteri Nahdlatul Ulama (IPPNU) adalah organisasi badan otonon (banom) NU yang bergerak di ranah kalangan pelajar atau para kalangan remaja. Tujuan dan fungsinya secara umum adalah untuk mewadahi para pelajar dan membentengi akidah para pelajar dari gerakan atau aliran yang menyimpang. Selain juga tempat untuk mengasah dan mengaktualisasikan skil dan kreatifitas dari setiap anggota untuk di kembangkan. PAC IPNU-IPPNU yang berada di Kecamatan Tanggul adalah salah satu Pimpinan Anak Cabang yang masih eksis dan aktif dalam kegiatan organisasi. Banyak kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan, baik kegiatan yang bernuansa keislaman (Religius) atau kebangsaan (Nasionalis). Kegiatan-kegiatan yang bernuansa nasionalis sejatinya bertujuan untuk menanamkan cinta tanah air (Patriotisme), demi terwujudnya kader-kader bangsa yang mem...